Skar yang terjadi akibat jerawat bentuk dan derajatnya bermacam-macam, sehingga cara penanganannya pun bervariasi, seringkali diperlukan beberapa tahapan tindakan atau dilakukan beberapa jenis tindakan sekaligus pada 1 orang, misalnya : subcision, punch elevation, excision pada berbagai bentuk skar akibat jerawat.